Nama-nama danau di Indonesia

Nama-nama danau di Indonesia tentu ada banyak, hampir tiap-tiap pulau besar di Indonesia memiliki danau baik itu danau yang luas maupun danau yang tidak luas. Di Indonesia ada banyak penyebutan untuk danau, ada yang bilang waduk, situ, telaga dan yang lainnya. Danau sendiri diartikan sebagai kumpulan air (tentunya air tawar) yang berada ditengah-tengah daratan. Dan dibawah ini adalah nama-nama danau di Indonesia, silahkan disimak baik-baik informasi berikut ini.


Source : https://www.flickr.com/places/Indonesia/West+Sumatra/Danau+Kembar

Nama-nama Danau di Indonesia
Inilah Nama-nama Danau di Indoensia Beserta Letaknya

  • Danau Airhitam, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Ancueloot, terletak di Provinsi Nangroe Aceh Darussalam
  • Danau Anggi Giji, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Anggi Gita, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Bambenan, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Bangkau, terletak di Provinsi Kalimantan Selatan
  • Danau Batu Jai, terletak di Provinsi Nusa Tenggara Barat
  • Danau Batu, terletak di Provinsi Bali
  • Danau Bekuan, terletak di Provinsi Kalimantan Barat
  • Danau Belida, terletak di Provinsi Kalimantan Barat
  • Danau Biru, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Bitin, terletak di Provinsi Kalimantan Selatan
  • Danau Bratan, terletak di Provinsi Bali
  • Danau Buyan, terletak di Provinsi Bali
  • Danau Cembulu, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Danau, terletak di Provinsi Sulawesi Utara
  • Danau Dendam Tak Sudah, terletak di Provinsi Bengkulu
  • Danau Di Atas, terletak di Provinsi Sumatera Barat
  • Danau Di Bawah, terletak di Provinsi Sumatera Barat
  • Danau Dapacampat, terletak di Provinsi Jambi
  • Danau Emas, terletak di Provinsi Bengkulu
  • Danau Ganting, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Gatel, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Genali, terletak di Provinsi Kalimantan Barat
  • Danau Jembawan, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Jempang, terletak di Provinsi Kalimantan Timur
  • Danau Jepara, terletak di Provinsi Lampung
  • Danau Kalimutu, terletak di Provinsi Nusa Tenggara Timur
  • Danau Kawah Ijen, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Danau Kawah Kelud, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Danau Kenamful, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Kerinci, terletak di Provinsi Sumatera Barat
  • Danau Laut Realoih, terletak di Provinsi Nangroe Aceh Darussalam
  • Danau Laut Tawar, terletak di Provinsi Nangroe Aceh Darussalam
  • Danau Limboto, terletak di Provinsi Sulawesi Utara
  • Danau Limut, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Lindu, terletak di Provinsi Sulawesi Tengah
  • Danau Linouw, terletak di Provinsi Sulawesi Utara
  • Danau Lubuk Deling, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Mahalona, terletak di Provinsi Sulawesi Selatan
  • Danau Maninjau, terletak di Provinsi Sumatera Barat
  • Danau Matana, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Matur, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Malintang, terletak di Provinsi Kalimantan Timur
  • Danau Mepara, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Moat, terletak di Provinsi Sulawesi Utara
  • Danau Pacai, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Danau Pangkalan, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Danau Paninai, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Poso, terletak di Provinsi Sulawesi Tengah
  • Danau Ranau, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Rawa Dano, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Danau Rawa Kelindingan, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Danau Rawa Pening, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Danau Raya, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Rombebai, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Segara Anak, terletak di Provinsi Nusa Tenggara Barat
  • Danau Semayang, terletak di Provinsi Kalimantan Timur
  • Danau Sembuluh, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Sentani, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Sindereng, terletak di Provinsi Sulawesi Selatan
  • Danau Sipin, terletak di Provinsi Jambi
  • Danau Singkarak, terletak di Provinsi Sumatera Barat
  • Situ Bagendit, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Situ Cileunca, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Situ Langkung, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Situ Lengkong, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Situ Sipanunjang, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Danau Tage, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Tambara, terletak di Provinsi Nusa Tenggara Barat
  • Danau Tambiling, terletak di Provinsi Bali
  • Danau Tang, terletak di Provinsi Kalimantan Barat
  • Telaga Menjer, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Situ Patenggang, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Telaga Sarangan, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Danau Teloko, terletak di Provinsi Sumatera Selatan
  • Danau Tempe, terletak di Provinsi Sulawesi
  • Danau Terusan, terletak di Provinsi Kalìmantan
  • Danau Tes, terletak di Provinsi Bengkulu
  • Danau Tete, terletak di Provinsi Kalimantan Tengah
  • Danau Ti Bi, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Toba, terletak di Provinsi Sumatera Utara
  • Danau Tondano, terletak di Provinsi Sulawesi Utara
  • Danau Tonjidat, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Towutu, terletak di Provinsi Sulawesi Selatan
  • Waduk Cacaban, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Cengklik, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Cirata, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Waduk Darma, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Waduk Gajah Mungkur, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Gondang, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Jatiluhur, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Waduk Klampis, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Lahor, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Melahayu, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Ngebel, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Riam Kanan, terletak di Provinsi Kalimantan Selatan
  • Waduk Saguling, terletak di Provinsi Jawa Barat
  • Waduk Selorejo, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Sempor, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Soetami, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Wadas Lintang, terletak di Provinsi Jawa Tengah
  • Waduk Widas, terletak di Provinsi Jawa Timur
  • Waduk Way Rarem, terletak di Provinsi Lampung
  • Danau Yamur, terletak di Provinsi Papua
  • Danau Yawasi, terletak di Provinsi Papua.

Dari Nama-nama Danau di Indonesia Yang Telah Disebutkan Diatas, Danau Mana Yang Telah Kamu Kunjungi?

Nah itulah nama-nama danau di Indonesia beserta dengan letaknya. Dari data diatas tentunya kita sadar bahwa kita memiliki banyak sekali danau yang bisa kita manfaatkan untuk sebesar-besarnya kepentingan masyarakat, semoga Pemerintah dan pihak-pihak yang berkepentingan bisa memanfaatkan potensi ini seoptimal mungkin. Semoga tulisan yang satu ini bisa bermanfaat untuk kamu semua.

Facebook Comments

0 komentar